Andi Utta Jangan Coba-coba Sentuh Narkoba

Musrembang Anak
Wahyuni menjelaskan, Musrenbang dimulai di tingkat kecamatan selama lima hari atau dua kecamatan per hari. Setelah rampung, baru dilaksanakan Musrenbang di tingkat kabupaten.
"20 orang mewakili suara anak saat Musrenbang tingkat kecamatan. Usulan-usulan itu terkait sosial, ekonomi dan fisik atau sarana prasarana," imbuhnya.
Pada pembukaan Musrenbang tersebut, Bupati Andi Utta juga melantik pengurus Forum Anak Panrita Lopi, disaksikan langsung Wakil Ketua DPRD Hj Aminah Syam, sejumlah kepala OPD dan tamu undangan. (FN)
Read more info "Andi Utta Jangan Coba-coba Sentuh Narkoba" on the next page :
Editor :Firman Syam
Source : Kominfo